Rabu, 22 April 2020

Doa Menyembuhkan Sendiri




Bismillah.

Doa Penyembuhan diri sendiri

Diriwayatkan kepada kami dalam Shahih Muslim rahimahullah, dari Utsman bin Abil ‘Ash RA bahwa ia mengadu kepada Rasulullah SAW perihal penyakit yang ia rasakan pada tubuhnya. Rasulullah SAW lalu mengatakan kepadanya,

 ‘Letakkan tanganmu pada bagian tubuhmu yang dirasa sakit. Bacalah tiga kali, ‘Bismillāh.’ Lalu bacalah tujuh kali, ‘A‘ūdzu billāhi wa qudratihī min syarri mā ajidu wa uhādziru,’’ (Lihat Imam An-Nawawi, Al-Adzkar, [Damaskus: Darul Mallah, 1971 M/1391 H], halaman 113-114).

Ini utk Selain mendoakan orang lain yang sedang sakit, kita dapat mendoakan diri sendiri ketika tengah menderita sakit tertentu. Doa riwayat Imam Muslim ini dapat menjadi alternatif sebagai terapi yang dilakukan untuk diri sendiri.

Dan

Doa utk yang sedang sakit

اللّهُمَّ رَبَّ النَّاسِ اَذْهِبِ الْبَأْسَ اشْفِ فَأَنْتَ الشَّافيِ لاَ شِفَاءَ إِلاَّ شِفَاؤُكَ شِفَاءً لاَ يُغَادِرُ سَقَماً

Allahumma robbannas adzhibilba’ sa isyfi antasysyafi la syifauka syifa’ an la yughodiru saqoma.

Artinya
“Ya Allah Ya Tuhanku, Tuhan dari segala manusia dimuka bumi, berikanlah kesembuhan kepadanya, angkatlah  penyakitnya, dan jadikanlah penyakit yang ia derita sebagai pelebur dosa. Hanya kepadaMu   kami meminta kesembuhan, kesembuhan yang tak ada kambuh lagi." ( H.R. Bukhari dan Muslim)
Kiriman gabungan : alhafiz dan Enny.

Salam,

Rumah Sehat Thera Afiat
Cabang Tangerang Selatan
Jl Kalasan Blok B15 No.1
Sarua Permai - Pamulang
Tangerang Selatan

Wa 08111494599
Hp 087883171247

#notaverrijp
#theraafiat
#therainstitute
#salahgerak
#kesleo
#terkilir
#rehabsendi
#rehabsyaraf
#syarafkejepit
#sportmassage
#urutkelapagading
#urutsaruapermai
#urutbsd
#urutbintaro

Tidak ada komentar:

Posting Komentar